Rabu, 08 Juni 2011

Cara Menyambungkan Akun adf.ly Ke PayPal/AlertPay

Sebelumnya saya sudah membuat artikel mengenai cara membuat akun paypal. Dan kali ini saya ingin membahas bagaimana cara menghubungkan kedua akun tersebut.

Apa yang dimaksud dengan menghubungkan ...? Maksudnya begini, apabila kita sudah mengumpulkan dolar sebanyak $5.00 di adf.ly, nantinya uang tersebut akan dikirim otomatis ke akun paypal/alertpay yang telah kita hubungkan apabila kita telah menghubungkannya. Simple kok

Dah dehh kita langsung aja ...

Catatan* sebelum menghubungkan akun adf.ly, sobat harus lebih dulu memiliki akun paypal/alertpay. Untuk membuatnya silahkan baca disini

1. Log in ke adf.ly > Withdraw

2. Isi Payment Processor : dengan akun yang digunakan (paypal/alertpay)

3. Isi Payment Email dengan email yang digunakan untuk log in ke akun paypal/alertpay yang sobat gunakan

4. Ok ... simple kan ...?

Semoga Bermanfaat Sob !!!
Copyright © Domain Blog Rijal All Rights Reserved

Artikel Terkait

0 komentar:

:10 :11 :12 :13 :14 :15 :16 :17
:18 :19 :20 :21 :22 :23 :24 :25
:26 :27 :28 :29 :30 :31 :32 :33
:34 :35 :36 :37 :38 :39

Posting Komentar

Terima kasih telah mengunjungi blog saya, apabila ada yang masih belum jelas silahlkan bertanya, dan gunakanlah bahasa yang baik dan santun. Ingin pasang iklan ?